Game GTA atau Grand Theft Auto San Andreas merupakan salah satu game yang sangat laris di pasaran, awalnya game ini hanya bisa di mainkan lewat playstation dan PC, namun saat ini di tengah perkembangan zaman yang serba modern, kalian bisa memainkannya hanya dengan menggunakan smartphone android. Untuk gamenya sendiri saat ini ada banyak versi, namun perlu kalian ketahui saat ini ada versi gta sa lite mod drift.

Pada versi gta sa lite mod drift tentunya kalian akan mendapatkan berbagai keuntungan yang sangat banyak dimana pada fitur yang di sediakannya kalian bisa memainkan mobil dengan koleksi yang keren sehingga sangat mudah untuk melakukan drift.

Perlu kalian ketahui nih guys, di dalam versi tersebut kalian akan bisa mendapatkan banyak fitur unggulan lainnya, maka dari itu simak saja langsung pembahasannya berikut ini ya guys.

Apa Itu GTA SA Lite Mod Drift ?


GTA SA Lite Mod Drift apk adalah aplikasi GTA yang sudah di modifikasi dengan banyak fitur unggulan di antaranya adalah banyak mobile berkecepatan tinggi yang bisa kalian mainkan bahkan mobil – mobil yang ada di sana merupakan mobil ternama dari merk yang sudah terkenal di dunia.

Nantinya kalian bisa melakukan drift dengan asik memakai banyak mobil yang terbuka disana, bagaimana guys ? apakah kalian penasaran dengan game ini ? Sangat di sayangkan guys, kalian tidak bisa mendownload aplikasinya dari play store, tetapi tenang saja kami telah menyiapkan aplikasinya buat kalian yah.


Download GTA SA Lite Mod Drift

Langsung saja kalian cek detail aplikasi pada tabel yang sudah kami berikan dibawah ini ya guys.

Nama AplikasiGTA SA Lite Mod Drift
VersiTerbaru
FiturMOD
Link DownloadDisini

Karena ini adalah aplikasi yang di luncurkan oleh aplikasi pihak ketiga, maka jangan heran jikapada saat kalian menginstallnya membutuhkan pengaktifan dari sumber yang tidak di kenal ya guys. Silahkan simak cara installnya berikut ini.

Cara Install GTA SA Lite Mod Drift

Adapun untuk menginstall apknya bisa kalian ikuti panduannya berikut ini ya guys.

  • Pertama – tama silahkan kalian download gamenya di link yang telah tim kami siapkan di atas.
  • Selanjutnya pada saat selesai mendownload, maka kalian harus pergi ke menu “Pengaturan” maka disana akan ada opsi lanjutan dan silahkan pilih “Keamanan” lanjutkan dengan pilih “Sumber Tidak Dikenal”.
  • Jika sudah sekarang kalain tinggal kembali pada folder download gamenya dan cari file tadi.
  • Jika telah ketemu, maka langsung saja klik “Install”.
  • Sekarang kalian tinggal menunggu proses installnya sampai selesai ya guys.

Bagaimana guys ? sangat mudah bukan untuk menginstall apknya ? sekarang mari kita cari tahu apa saja fitur yang ada di dalamnya berikut ini ya guys.


Fitur GTA SA Lite Mod Drift

Ternyata pada versi GTA mod ini kalian akan mendapatkan banyak keuntungan saat memainkannya dimana kalian akan bisa mendapatkan banyak mobil keren, maka dari itu langsung saja simak ulasan fitur yang ada di dalamnya berikut ini.

1. Banyak Mobile Keren

Seperti nama gamenya yaitu mod drift, maka kalian akan mendapatkan banyak sekai mobil – mobil ekeren yang ada di dalamnya sehingga ini akan membuat kalian lebih jago dalam mengendarai mobil. Di dalamnya ada banyak sekali mobil yang bisa kalian mainkan di antaranya adalah mobil dari JDM ( Japanese Domestic Market ) sampai dengan mobile terkenal lainnya seperti Lamborghini dan supercar.

Mobile tersebut tentunya di kehidupan nyata memiliki harga yang sangat mahal dengan kemewahan yang ada di dalamnya, maka dari itu buat kalian yang memang memiliki cita – cita untuk mendapatkan mobile tersebut bisa mencobanya terlebih dahulu di game GTA SA Lite Mod Drift ini ya guys.

Namun kami sangat menyayangkan tidak semua mobile kelas dunia lainnya ada di sini di antara yang tidak bisa kalian dapatkan adalah mobile Nissan GTR, Nissan Silvia dan masih banyak lagi yang lainnya. Namun tenang saja guys, mobil yang tersedia di sana pastinya sudah di bekali dengan banyak kelebihan sehingga akan membuat kalian melaju dengan kecepatan yang sangat tinggi.

Mobile berkecepatan tinggi yang ada di game tentu saja akan membuat kalian lebih seru dalam memainkan game GTA dan segera mencapai atau menyelesaikan misi – misi yang ada di gamenya ya guys.

2. Handling Lebih Licin

Selain kalian bisa mendapatkan mobile dengan kecepatan yang sangat tinggi, kalian juga bisa melakukan handling dengan lebih licin dan itu akan membuat kalian lebih seru dalam memainkan gamenya. Saat mobile berkecepatan tinggi kalian bisa melakukan handling dengan mobile yang di kendarai dan aksi tersebut akan membuat kalian lebih seru saat memainkan gamenya.

Kendalikan mobile yang ada di dalamnya dengan skill yang kalian miliki sehingga akan membuat handling yang bagus dan berkesan.

3. Fix Bug

Biasanya untuk versi aplikasi modifikasi akan memiliki bug pada aplikasinya dan ini akan menyebabkan aplikasinya tersendat saat di jalankan, tetapi tetang saja guys di versi GTA SA Lite Mod Drift bug telah di perbaiki sehingga kalian bisa bermain dengan nyaman dan seru.

4. Fix Force Close

Pada versi ini juga telah di perbaiki sehingga kalian bisa lancar saat memainkan gamenya dan tidak perlu takut akan force close atau keluar sendiri.  Pada aplikasi rupanya pihak pengembang telah memperbaiki aplikasinya sehingga sangat lancar saat di mainkan.

5. Ukuran Yang Kecil

Pada versi yang satu ini kalian juga akan mendapatkan aplikasi yang berukuran kecil sehingga tidak akan menguras RAM yang ada pada ponsel kalian ya guys. Langsung saja download apknya pada link yang telah kami sediakan.

6. Gratis Dimainkan

Banyaknya fitur yang ada di dalamnya ternyata tidak membuat kalian harus membayar apa yang di dapatkannya, semua fitur yang ada di dalamnya bisa kalian dapatkan dengan gratis.

Bagaimana guys apakah kalian tertarik dengan aplikasinya ? jika memang terdengar seru maka kalian bisa memainkan dengan langsung mengunduhnya yah.

Apakah GTA SA Lite Mod Drift Aman ?

Pada versi modifikasi kalian bisa mendownload dengan aman, namun keamanan dari akun yang kalian miliki belum tentu aman, terlebih lagi ada besar kemungkinan jika pada versi GTA SA Lite Mod Drift ini telah di sisipi dengan virus yang akan mengambil data pada ponsel kalian, jadi sarankan kami kalian harus berhati – hati saat menggunakannya yah.

Karena ada banyak versi GTA SA Lite Mod Drift, maka kalian bisa mendownload versi lanjutannya yang akan kami ulasan selanjutnya yah, jadi tunggu saja versi selanjutnya yang tentunya akan lebih seru saat di mainkan ya guys.

Yuk mainkan pada smartphone kalian dan tantangan teman kalian untuk melakukan drift, pastiny itu akan lebih seru ya guys.